Wanted . . . .

Total Tayangan Halaman

Rabu, 05 Oktober 2011

Sebab dan Akibat Perlawanan Jelantik

Perlawanan Jelantik
                Pada abad 19 sesuai dengan cita-citanya mewujudkan Pax Netherlandica (perdamaian di bawah Belanda), Pemerintah Hindia Belanda berusaha membulatkan seluruh jajahannya atas Indonesia termasuk Bali. Upaya Belanda itu dilakukan antara lain melalui perjanjian tahun 1841 dengan kerajaan Klungkang, Badung dan Buleleng. Sebab Perlawanan jelantik sebagai berikut :
a.       Hukum Tawang Karang tidak di akui oleh belanda
b.      Belanda memaksa raja-raja Bali untuk mengakui kedaulatannya
c.       Belanda ingin memonopoli perdagangan

Akibat perlawanan aceh sebagai berikut :
a.       Kekalahanyang di alami Kerajaan Buleleng
b.      Belanda berhasil menguasai perdagangan Bali


Tidak ada komentar:

Posting Komentar